Sebelum membahas berbagai model baju peplum perlu diketahui apa itu baju peplum. Baju peplum ini merupakan salah satu model baju dalam dunia fashion yang memiliki ciri khusus dengan adanya kain berlebih, mengembang dan bertumpuk di bagian pinggangnya.
Model baju peplum ini bisa berbentuk jaket, kemeja, gaun atau rok. Trend baju model ini banyak digemari oleh para kaum muda karena terlihat sangat dinamis dan banyak para desainer yang mengembangkannya dengan ide-ide baru yang lebih kreatif yang membuat baju model peplum ini semakin terlihat lebih menawan dan indah.
model baju peplum 2017
Untuk lebih mudah dalam mengetahui jenis baju peplum ini adalah dari arti kata peplum yang berasal dari bahasa yunani yang berarti tunik. Bentuknya yang menyempit pada area perut atau pinggang lalu bagian bawahnya mengembang seperti kembang kadang juga bisa bertumpuk.
Tidak hanya dalam bentuk baju atasan saja, para desainer juga banyak membuatnya dalam bentuk dress mini. Dan tidak hanya untuk dress mini saja tapi bisa juga dalam bentuk baju muslimah yang anggun. Jika awalnya banyak dipakai oleh wanita yang memiliki badan kurus saja, tapi juga untuk wanita yang memiliki badan lebih berisi juga cocok memakai baju dengan model peplum ini. Baju peplum ini akan dapat membantu dalam menyembunyikan lemak di perut sehingga terlihat lebih langsing.
baju model peplum batik
contoh baju model peplum
foto model baju peplum
Berikut beberapa paduan model baju peplum yang dapat Anda jadikan inspirasi dalam memadukan baju peplum Anda.
Paduan baju peplum dengan rok span. Baju peplum yang bagian pinggang ke bawah mengembang ini sangat cocok dipadukan dengan rok span pendek atau panjang yang bentuknya mengecil ke bawah. Untuk baju peplum lengan panjang juga bisa cocok dipadukan dengan rok span pendek maupun panjang. Begitu juga dengan baju peplum yang memiliki lengan pendek juga cocok dengan rok span panjang maupun pendek. Serta gaya baju yang seperti ini juga sangat cocok untuk Anda yang berhijap. Bisa dipadukan dengan hijab pashmina maupun yang segi empat.
gambar model baju peplum
model baju atasan peplum
model baju kerja peplum
Paduan baju peplum dengan celana. Sama dengan perpaduan baju peplum dengan rok span. Anda bisa memadukan baju peplum Anda dengan celana. Jika baju peplum Anda memiliki motif bunga, full kadot atau motif lainnya, maka bisa Anda padukan dengan celana berwarna polos. Dan jika baju peplum Anda berwarna polos, maka bisa Anda padukan dengan celana yang bermotif bunga, garis-garis atau motif lainnya. Atau bisa juga dengan memadukan baju peplum polos dengan celana yang berwarna polos juga. Atau lagi dengan memadukan wana polos tersebut dengan warna yang kontras atau berlawanan.
model baju peplum batik
model baju peplum dian pelangi
model baju peplum muslim
Masih banyak lagi perpaduan yang dapat gunakan dengan model baju peplum ini seperti, rok line A, celana komprang dan model bawahan lainnya. Perlu diketahui bahwa model baju peplum sangat cocok dipakai untuk menghadiri acara pesta maupun untuk pergi berlibur atau acara di luar rumah lainnya.
model baju peplum pesta
model baju peplum terbaru
model baju peplum untuk orang gemuk
Karena baju peplum cocok juga dipakai untuk orang gemuk, saya juga ada sedikit saran untuk rutin berolah raga agar tubuh menjadi sehat dan tidak banyak lemak. Dalam melakukan olahraga, anda dapat memakai costum yang cocok yang bisa anda lihat pada artikel model baju olahraga keren sekali.
13+ Contoh Gambar Model Baju Peplum Terbaru 2017
Rating: 4.5
Diposkan Oleh: Unknown